Senin, 30 Juli 2018

APA ITU ALGORITMA,PEMOGRAMAN BESERTA CONTOHNYA



apa itu algoritma ?



 algoritma adalah urutan atau langkah-langkah untuk penghitungan atau untuk menyelesaikan suatu masalah yang ditulis secara berurutan. Sehingga, algoritma pemrograman adalah urutan atau langkah-langkah untuk menyelesaikan masalah pemrograman komputer.






APA ITU PEMOGRAMAN  ?


Pemrograman adalah proses menulis, menguji dan memperbaiki (debug), dan memelihara kode yang membangun suatu program komputer..




APA ITU PROGRAM ?

rogram adalah himpunan atau kumpulan instruksi tertulis yang dibuat oleh programmer atau suatu bagian executable dari suatu software.



APA PERBEDAAN ALGORITMA DAN PEMOGRAMAN ?


Program

Program adalah kumpulan pernyataan komputer
- Realisasi algoritma dalam bahasa pemrograman
- Ditulis dengan menggunakan bahasa pemrograman
- Program tersusun atas sederetan instruksi yang dikerjakan komputer

- Suatu implementasi dari bahasa pemrograman


Algoritma

  Algoritma adalah metode dan tahapan sistematis dalam program.
- Algoritma merupakan hasil pemikiran konseptual  supaya dapat dilaksanakan oleh komputer
- Tidak tergantung pada bahasa pemrograman manapun
- Dapat diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa pemrograman
- Output yang akan dikeluarkan sama  karena algoritmanya sama

SUMBER FUNS BLOG




contoh algoritma 


 algoritma memasak mie akan seperti di bawah ini:
  • Siapkan 1 bungkus mie instan, 400 ml air (2 gelas), panci, mangkok, sendok, dan garpu
  • Masukkan 400 ml air kedalam panci
  • Masak air
  • Tunggu hingga mendidih
  • Masukkan mie kedalam panci yang sudah berisi air mendidih
  • Tunggu dan aduk hingga 3 menit
  • Jika sudah matang masukkan bumbu
  • Aduk hingga rata
  • Sajikan mie






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Lembaga Sosial

  Kita, sebagai makhluk sosial tentunya membutuhkan adanya lembaga sosial yang dimana intraksi sosial terjadi di dalamnya. Lembaga sosial ha...